Buncis Masak Cabe Merah

Bahan:
2 cups (500 cc) air atau kaldu ayam
1 1/2 pounds (750 gr) buncis
1 1/2 sendok makan minyak zaitun
1 1/2 sendok makan mentega
1 siung bawang putih, cincang halus
1 sendok makan air jeruk nipis
1/2 sendok teh garam
1/4 sendok teh merica

Cara membuat:
1. Didihkan air/kaldu ayam di panci besar. Masak buncis sampai cukup empuk, tiriskan.
2. Panaskan minyak zaitun dan mentega di wajan besar. Setelah cukup panas, tumis bawang putih sampai wangi. Lalu masukkan buncis, air jeruk nipis, garam dan merica. Masak lagi selama 2 menit. Hidangkan.
Lihat Hatimu Memasak dengan hati akan menambahkan rasa yang berbeda. Klik logo disamping untuk mengetahui suasana hatimu https://pufflova.blogspot.com/. Salam Hangat.
Postingan Lebih Baru Postingan Lebih Baru Postingan Lama Postingan Lama

Postingan lainnya